Senin, 24 Maret 2014

Hasil dan Klasemen Sementara MotoGP 2014 di Sirkuit Losail Qatar


HMC-MDO  - Awal yang luar biasa ditorehkan pembalap Honda Repsol Team dan juga sang juara dunia MotoGP 2013 Marc Marquez di race pembuka MotoGP 2014 yang digelar di Sirkuit Losail Qatar. Marquez berhasil finish pertama setelah pertarungan yang cukup menegangkan hingga lap terakhir dengan Idolanya sendiri Valentino Rossi. 

Diwarnai insiden jatuhnya Lorenzo hingga tidak bisa melanjutkan balapan, padahal pada awal race Lorenzo melesat merebut posisi terdepan dari Marquez. Setelah jatuhnya Lorenzo, posisi terdepan diambil Stefan Bradl. Sempat memimpin balapan beberapa lap, malang menimpa pembalap LCR Honda ini.  Bradl yang terus ditekan dua pembalap dibelakangnya, akhirnya terjatuh dan tidak bisa melanjutkan balapan.
Alvaro Bautista yang juga sempat berada diposisi ketiga, terjatuh dan tidak bisa melanjutkan balapan, posisi ketiga pun diambil Dani Pedrosa.



Setelah itu balapan yang cukup menegangkan dan menarik disajikan Marquez dan Rossi. Kejar mengejar, salib menyalib ditikungan diperagakan kedua pembalap ini. Yang ahirnya dimenangkan oleh Marc Marquez.
Dengan hasil ini, Marc Marquez berada diposisi Pertama klasemen MotoGP 2014. 

Berikut Klasemen sementara MotoGP :

MotoGP Standings
MotoGP World Championship - Moto2 World Championship - Moto3 World Championship
As of: Qatar Grand Prix

Points
Behind
Wins
1
Marc Marquez - Repsol Honda Team

25
1
2
Valentino Rossi - Movistar Yamaha MotoGP

20
5
0
3
Dani Pedrosa - Repsol Honda Team

16
9
0
4
Aleix Espargaro - NGM Forward Racing

13
12
0
5
Andrea Dovizioso - Ducati Team

11
14
0
6
Cal Crutchlow - Ducati Team

10
15
0
7
Scott Redding - Go&Fun Honda Gresini

9
16
0
8
Nicky Hayden - Drive M7 Aspar

8
17
0
9
Colin Edwards - NGM Forward Racing

7
18
0
10
Andrea Iannone - Pramac Racing

6
19
0
11
Hiroshi Aoyama - Drive M7 Aspar

5
20
0
12
Yonny Hernandez - Pramac Racing

4
21
0
13
Karel Abraham - Cardion AB Motoracing

3
22
0
14
Danilo Petrucci - IodaRacing Project

2
23
0
15
Broc Parkes - Paul Bird Motorsport

1
24
0
16
Michael Laverty - Paul Bird Motorsport

0
25
0
17
Mike Di Meglio - Avintia Racing

0
25
0
18
Alvaro Bautista - Go&Fun Honda Gresini

0
25
0
19
Bradley Smith - Monster Yamaha Tech 3

0
25
0
20
Pol Espargaro - Monster Yamaha Tech 3

0
25
0

  Penulis : Billy JoE | Sumber : MotoGP.com


Tidak ada komentar:

Posting Komentar